Honda PCX Si 'Burung Hantu' Garapan Hollywood Motor Sports

Honda PCX Si 'Burung Hantu' Garapan Hollywood Motor Sports - Bertemu lagi dengan saya Admin Go Sehat Pedia, Kali ini saya menulis artikel dengan judul Honda PCX Si 'Burung Hantu' Garapan Hollywood Motor Sports, semoga saja isi postingan mengenai Otomotif, bermanfaat buat sahabat Go Sehat Pedia.

Judul : Honda PCX Si 'Burung Hantu' Garapan Hollywood Motor Sports
link : Honda PCX Si 'Burung Hantu' Garapan Hollywood Motor Sports

Honda PCX 150 2015 tampil sangar dengan desain ala burung hantu. Medcom.id/M Bagus Rachmanto

Jakarta: Penantian kedatangan Honda PCX keluaran 2015 yang dibeli dengan cara indent selama enam bulan, akhirnya berbuah manis bagi Hollywood Motor Sports. Toko aksesoris dan modifikasi yang terletak di Jalan Otista Raya No 12 B, Jakarta Timur itu langsung mengubah tampilannya secara total.
 
Honda PCX yang dirubah dengan tema 'Burung Hantu' itu berhasil menjadi jawara dengan menyabet juara-1, kategori fashion advanced di Otobursa Tumplek Blek 2015 lalu.

Perubahan besar-besaran yang dilakukan hampir pada seluruh badan PCX ini menggunakan body kit, dengan warna dasar putih dan merah melalui poses pengecatan carbon printing.

Cover depan dirubah mirip muka burung hantu, box belakang merek MHR yang merupakan rakitan sendiri membuat bodi belakang terlihat lebih besar, sandaran kursi belakang, dek bawah, jok karbon menggunakan bahan kulit sintetis buatan MB-Tech, cover knalpot, serta spion tambahan yang memberi kesan gagah.
 
Untuk pelek dipercayakan merek Delkevice. Kemudian dibalut ban FDR berukuran 100/80/14 untuk bagian depan dan ban FDR 140/80/14 untuk pelek bagian belakang.
 
Setang jepit, handle, spion menggunakan merek black diamond, cover CVT dikrom ditambah menggunakan pelindung CVT merek black diamond. As roda tak luput dengan penambahan cover berbentuk serti cakar ayam, dan cover shock breaker.
 
Merasa lampu LED bawaannya kurang terang maka dilakukan penggantuan pada reflektor lampu dan diganti menggunakan model proyektor. Tentunya agar lebih terang dan fokus dan dapat memberikan efek warna merah dan putih.
 
Bagi komunitas PCX, yang menjadi pusat perhatian terdapat di bagian box belakang, sandaran jok, dan terutama bodi kit cover depan yang bertema burung hantu.
 
Pengakuan sang tuner kepada Medcomid di Jakarta, beberapa waktu lalu, lama pengerjaan untuk membuat si burung hantu ini cukup menghabiskan waktu dua hari karena barang-barang untuk modifikasi telah tersedia alias ready stock. Biaya yang dihabiskan sekitar Rp30 juta. 
(UDA)


Let's block ads! (Why?)



Bagaimana postingan Artikel tentang Honda PCX Si 'Burung Hantu' Garapan Hollywood Motor Sports ?

Mungkin cukup sekian postingan Honda PCX Si 'Burung Hantu' Garapan Hollywood Motor Sports kali ini, semoga bisa memberi manfaat untuk anda. Sampai bertemu kembali di postingan artikel selanjutnya. Jangan lupa bagikan artikel ini jika bermanfaat.

Terima kasih telah membaca artikel Honda PCX Si 'Burung Hantu' Garapan Hollywood Motor Sports dengan alamat link https://motorxpert.blogspot.com/2018/10/honda-pcx-si-hantu-garapan-hollywood.html

Related Posts:

0 Response to "Honda PCX Si 'Burung Hantu' Garapan Hollywood Motor Sports"

Post a Comment