Judul : 306Comm Gruduk Pabrik Achilles, Ada Apa?
link : 306Comm Gruduk Pabrik Achilles, Ada Apa?
306Comm berkunjung ke pabrik Achilles di Karawang Jawa Barat. 306Comm
Karawang: Indonesia Peugeot 306 Community (306Comm) kini genap berusia 13 tahun. Perayaan ulang tahun komunitas mobil Prancis ini cukup berbeda dan penuh dengan edukasi.
306Comm menggelar kunjungan pabrik Achilles di Karawang pada Sabtu (13/10/2018). Di sini mereka mendapatkan edukasi bagaimana proses pembuatan ban dan mendapatkan beberapa tips mengenai komponen karet bundar tersebut.
Menurut keterangan resminya, ada sekitar 50 orang peserta, yang terdiri dari anggota 306Comm dan Forum Komunikasi Peugeot Indonesia (FKPI). Para peserta langusng di ajak melihat secara langsung jalur produksi hingga akhirnya ban tersebut rampung siap diedarkan.
Selain pengangkatan Lurah baru, 306Comm juga melantik pengurus wilayah yang disebut RW Barat dan RW Timur. Romeo Guntur ditetapkan sebagai RW Barat dan Agus Sri Kastomo sebagai RW Tengah.
Harapan dari struktur baru tersebut dapat mempertahankan dan membesarkan 306 Comm sebagai komunitas mobil yang kreatif, aktif dan terus berkontribusi positif di Indonesia.
(UDA)
Bagaimana postingan Artikel tentang 306Comm Gruduk Pabrik Achilles, Ada Apa? ?
Terima kasih telah membaca artikel 306Comm Gruduk Pabrik Achilles, Ada Apa? dengan alamat link https://motorxpert.blogspot.com/2018/10/306comm-gruduk-pabrik-achilles-ada-apa.html
0 Response to "306Comm Gruduk Pabrik Achilles, Ada Apa?"
Post a Comment